-->

Sistem Pemindah Tenaga atau Power Train System

Sistem pemindah tenaga (power train system) merupakan sistem yang terdapat pada kendaraan seperti mobil berfungsi untuk memindahkan tenaga putaran dari mesin  sampai ke roda. dengan urutan Kopling, Trasmisi manual, Final Drive (Gardan) dan Poros Penggerak (Poros Propeller) serta Poros/As Roda.

1. Bagian-Bagian Utama Sistem Pemindah Tenaga




1. Kopling : Menghubung dan memutuskan putaran / tenaga dari motor ke transmisi
2. Transmisi : Mengatur perbandingan putaran motor (putaran  input) terhadap putaranporos propeller (putaran out put) sehingga menghasilkan momen puntir  pada poros propeller yang diinginkan

3. Poros Penggerak (Poros propeller ) : Meneruskan putaran/tenaga dari transmisi ke
final drive (gardan) dengan sudut yang bervariasi

4. Final Drive (gardan) :
=> Penggerak sudut,  untuk merubah arah putaran poros propeller kearah poros aksel (merubah putaran 90 derajat) dan sekaligus menaikkan momen.

 => Differensial, untukmenyeimbangkan putaran antara roda roda kiri dan roda kana pada saat
belok
5. Poros Roda : Meneruskan putaran dari penggerak aksel ke roda dan sekaligus memikul beban kendaran.


20 Responses to "Sistem Pemindah Tenaga atau Power Train System"

  1. materinya di tulis di bukku pak?

    ReplyDelete
  2. Lh niku di tulis mboten pak?

    ReplyDelete
  3. Di Kirim Di Classdojo Tidak Pak

    ReplyDelete
  4. Absen pak Bagas aldy Saputra kelas Xl-TKR 1 absen 24
    Catatan-nya diupload di classdojo ngaak pak?

    ReplyDelete
  5. absen pak yahya adisaputro
    xll tkr 4

    ReplyDelete
  6. Absen pak
    Nama: Muhammad Arif febrianto
    Kls:XI TKR 2

    ReplyDelete
  7. Absen pak
    Nama: FERRY ARDIYANTO
    Kls:XI TKR 2

    ReplyDelete
  8. absen pak
    nama=Eka Adi Nugroho
    Kelas =X1 TKR 2

    ReplyDelete

Terimakasih Telah Berkomentar di Thomide

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel